Meja Makan Marmer 6 Kursi
Berkaitan dengan perabotan yang berada di rumah memang sangat membutuhkan peralatan seperti meja makan marmer putih 6 kursi ini yang dapat memberikan sebuah kesan mewah di ruang makan. Sehingga keluarga Anda justru menjadi sangat harmonis karena bisa makan bersama sekaligus saling bertukar cerita. Ini dia produk Meja Makan Marmer 6 Kursi
Meja makan sering kali digunakan untuk makan bersama dengan keluarga, saudara dekat atau teman teman untuk makan bersama sambil menciptakan suasana yang lebih harmonis. Dari segi bahan uang digunakan untuk membuat meja makan tersedia dalam berbagai pilihan yang menyesuaikan kebutuhan gaya interior rumah serta budget yang harus dikeluarkan. misalnya Meja makan dari bahan kayu yang sangat populer karena menghadirkan nuansa hangat, alami, serta tahan lama seperti Kayu jati, mahoni, trembesi, atau pinus sering digunakan karena memiliki keindahan serat alami serta kekuatan yang baik. Selain kayu, ada juga bahan marmer juga banyak diminati untuk menghadirkan kesan mewah, elegan, sekaligus modern. Permukaan marmer yang berkilau dan pola uniknya mampu memberikan nilai estetika tinggi pada ruangan sehigga akan menjadi pusat perhatian bagi siapapun yang melihatnya . untuk bagian kaki meja pula meja makan berbahan kombinasi, seperti kayu dengan kaki besi atau marmer dengan kaki stainless steel dengan warna gold atau silver, yang semakin menonjolkan karakter modern sekaligus kokoh untuk ruang makan anda.
Marmer merupakan salah satu batu alam paling populer dalam dunia arsitektur dan desain interior. Dikenal karena tampilannya yang mewah dan pola alami yang unik, marmer sering digunakan untuk memperkuat kesan elegan pada lantai, dinding, meja, dan berbagai elemen dekoratif lainnya. Marmer yang dirawat dengan benar bisa bertahan puluhan tahun. Ia tahan terhadap tekanan dan tidak mudah aus, sehingga cocok untuk area yang sering digunakan seperti lantai ruang tamu atau dapur. Meski harganya tidak murah, marmer memberikan value for money yang tinggi karena sifatnya yang tahan lama dan tak lekang oleh zaman.
Meja Makan Marmer 6 Kursi Ini terbuat dari bahan marmer berkualitas tinggi yang memiliki keindahan alami dan kekuatan yang tahan lama. Meja makan ini memiliki desain elegan yang dapat menambahkan sentuhan mewah pada ruang makan. Permukaan meja yang halus dan dingin memberikan kesan yang eksklusif dan kualitas yang tahan lama. Meja Makan Marmer 6 Kursi cocok untuk diletakkan di rumah atau restoran mewah yang ingin memberikan kesan elegan. Kaki meja yang terbuat dari stainless warna silver dengan aksen dua cincin juga menambahkan sentuhan modern pada desain meja ini.
ets tunggu dulu bukan hanya menggunakan bahan stainless saja namun juga ada yang menggunakan bahan kayu jati sebagai bahan utama dalam membuat kaki meja makan marmer 6 kursi ini. Kayu jati hitam sangat kuat dan tahan lama, mampu menahan beban berat dan tidak mudah rusak. Kandungan minyak alami dalam kayu jati hitam membuat kayu ini tahan terhadap serangan rayap dan jamur. Kayu jati hitam juga memiliki warna yang gelap dan serat yang indah, memberikan kesan mewah dan elegan pada furnitur.
ukuran meja makan marmer 6 kursi:
- panjang: 200-240 cm
- lebar: 98-100 cm
- tinggi: 75 cm
ukuran meja makan 6 kursi cukup bervariasi tergantung dari luas ruang makan anda. jika anda memiliki ukuran ruang makan yang lebih luas dan ingin memiliki banyak space kami menyarakankan kepada anda dengan membeli ukuran yang lebih besar. ukuran tersebut sangat pas digunakan untuk makan bersama serta menikmati momen makan bersama keluarga dan teman. untuk bahan dari kursi yang digunakan terbuat dari bahan kayu jati dengan bahan bldru yang halus dan lembut serta ada aksen kancing untuk membuat kedua produk meja makan marmer dan 6 kursi ini semakin mewah.
Untuk menunjang gaya hidup masyarakat sekarang bentuk kaki meja memilliki berbagai desain seperti kayu, besi dan stainless. kali ini kami akan mengupas secara tuntas tentang meja makan marmer dengan berbagai macam bahan material kaki meja sebagai referensi yang dapat anda pertimbangkan
1. kaki meja makan marmer 6 kursi kaki kayu jati
Kayu jati memiliki serat yang indah dan khas, memberikan kesan mewah dan elegan pada furnitur. Warna alaminya yang hangat dan menarik membuatnya cocok untuk berbagai gaya interior, baik klasik maupun modern. dari segi kekuatan kayu jati tidak mudah patah atau retak, serta mampu bertahan dalam jangka waktu yang lama, bahkan puluhan tahun.
2. kaki meja makan marmer 6 kursi kaki besi
Kaki meja besi terkenal karena kekuatannya yang luar biasa. Bahan besi yang digunakan sangat kokoh dan tahan lama, sehingga mampu menopang berat dengan baik seperti marmer. Beberapa jenis kaki meja besi juga dilapisi dengan bahan anti-korosi, sehingga lebih tahan terhadap karat dan kerusakan.
3. kaki meja makan marmer 6 kursi kaki stainless
Stainless steel memiliki kekuatan yang baik, sehingga kaki meja dari bahan ini mampu menopang beban berat tanpa mudah bengkok atau rusak. Dibandingkan dengan bahan lain, kaki meja stainless steel memiliki daya tahan yang lebih baik dan dapat digunakan dalam jangka waktu lama.
Agar Meja Makan Marmer 6 Kursi dapat bertahan dalam jangka waktu yang lama bahkan hingga bertahun tahun alangkah baiknya jika dirawat dengan baik dan benar agar selalu bersih dan tetap seperti baru, beikut merupakan cara perawatan Meja Makan Marmer 6 Kursi:
- Melakukan Pembersihan Rutin:
- Gunakan kain lembut atau spons dengan air sabun ringan untuk membersihkan permukaan.
- Jangan Menggunakan Bahan Kimia:
- Jauhkan pemakaian pembersih berbasis asam, pemutih, atau bahan kimia keras lainnya yang dapat merusak permukaan marmer.
- Bersihkan Tumpahan Noda Bekas Makanan Dan Minuman:
- Jika ada makanan atau minuman yang tumpah, segera bersihkan untuk mencegah noda. Gunakan kain kering untuk menyerap cairan sebelum membersihkannya dengan air sabun.
- Gunakan Alas :
- Gunakan alas atau tatakan saat meletakkan piring panas atau benda berat untuk mencegah goresan atau kerusakan pada permukaan.
- Pelindung Permukaan:
- Pertimbangkan untuk menggunakan pelindung marmer (sealant) yang dapat membantu melindungi dari noda dan membuat permukaan lebih mudah dibersihkan. Lakukan ini secara berkala sesuai petunjuk produk.
- Perawatan Kursi:
- Bersihkan kursi sesuai bahan pelapisnya. karena bahan kursi yang digunakan terbuat dari bahan bludru alangkah baiknya Jika menggunakan penyedot debu secara rutin.
Meja bisa membuat ruangan menjadi aesthetic, Nah agar menjadikan ruangan yang aesthetic meja ini menggunakan bahan yang mewah seperti marmer untuk daun meja dan stainless maupun kayu jati untuk rangka kaki meja. Seperti yang anda lihat pada gambar diatas ini, Meja marmer 6 kursi sangatlah serasi dan memiliki keawetan yang tahan lama.
Jika anda tertarik dengan produk meja makan marmer 6 kursi ini anda dapat menghubungi nomer yang sudah ada digambar atau jika anda menginginkan produk prdouk lain seperti meja makan kayu jati, kursi cafe, buffet, meja konsol kami juga siap melayani bentuk custom desain yang anda inginkan.